Senin, 18 Januari 2010
Mengasah Daya Ingat
Melihat-lihat (Browsing) artikel di salah satu majalah ternama di Jawa Tengah Khususnya, (Suara Merdeka, terbit tanggal 30 Nopember 2009) yang artikel tersebut berisi hal yang sangat menarik untuk di baca, yaitu tentang bagaimana melakukan pola tertentu untuk selalu ingat, karena disini daya ingat itu sungguh penting untuk kita perhatikan.
Daya ingat seseorang menandakan bahwa bagaimana seseorang di katakan lebih mengingat dan tidak lantas cepat melupakan sesuatu yang pernah dilakukan sebelumnya.
Daya ingat tak terlepas dari pada aktifitas otak yang harus diperhatikan bagaiman seseorang harus menjaga daya ingat (otak) agar tidak sampai turun.
Berikut merupakan data yang berhasil dikumpulkan, rata-rata mereka memiliki kesamaan gaya hidup dan aktivitas. Inilah yang kemudian disimpulkan sebagai 7 kebiasaan untuk mengasah daya ingat, yaitu:
1. Tidak sama sekali mengonsumsi minuman beralkohol
2. Menonton siaran televisi kurang dari 1 jam per hari
3. Membaca novel
4. Mengisi teka-teki silang
5. Mengonsumsi ikan
6. Minum teh atau kopi
7. Memiliki dan tentunya menulis buku harian
Mudah dan tidak membutuhkan kerumitan yang sangat, karena 7 aktifitas di atas merupakan aktifitas yang sangat sederhana untuk kita lakukan.
Semoga artikel tersebut di atas memberikan faedah bagi kita semua untuk selalu lebih memperhatikan pola-pola hidup yang sehat dan teratur.
Thanks to http://rufadi.blogspot.com/2009/12/kebiasaan-mengasah-daya-ingat.html
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 comments:
Posting Komentar